Usaha Kecil
Hello World! Selamat malam,
Sekarang ini banyak usaha-usaha yang sangat beragam yang
dapat kita jumpai dimana pun. Seperti usaha makanan,pakaian atupun yang
lainnya. Usaha-usaha tersebut ada yang berskala besar namun ada pula yang
berskala kecil.
Usaha kecil merupakan penopang aktivitas bisnis dalam suatu
negaraKeberadaan usaha kecil telah mampu mendukung kelancaran operasi
perusahaan-perusahaan besar karena dapat bertindak sebagai pemasok maupun
konsumen. Banyak juga usaha kecil yang berkembang pesat dalam bisnisnya
sehingga dapat berkembang menjadi perusahaan besar yang berskala tidak hanya
nasional tetapi internasional.
Usaha kecil memiliki beberapa ciri-ciri yaitu biasnya
dikelola oleh pemiliknya sendiri,struktur oragnisasinya sederhana,pemiliknya
mengenal karyawan-karyawannya dan lain-lain. Usaha kecil memiliki bebrapa
keuntungan yang dapat menjadikannya dapat beroprasi secara optimal dalam
bisnis. Tidak hanya keuntungan dalam usaha kecil pun terdapat berbagai kerugian
seperti kekurangan manajer-manajer ahli,modal jangka panjang sulit
diperoleh,presentase kegagalan perusahaan yang cukup tinggi dan lain-lain.
Dengan
mengetahui berbagai kekurangan dan kelebihan dari usaha kecil diharapkan smeua
yang ingin memulai usaha kecil atau sudah menjadi pelaku usaha kecil dapat
mengatasi kelemahan dengan kekuatan atau keuntungan yang dimilikinya.
Sumber : Pengantar Bisnis,Sri Walujeung. Graha Ilmu
Sumber Gmabar: www.google.co.id
0 comments: